Tuesday, April 18, 2017

JENIS CASING CPU DAN KENAPA CPU ITU KOTAK

Kali ini saya akan memposting eberapa jenis casing cpu dan kenapa cpu itu berbentuk kotak, akan saya bahas mulai dari fungsinya:


FUNGSI CASING CPU


Casing CPU adalah salah satu bagian dari komputer yang berungsi sebagai pelindung hardware agar mengurangi benturan dari luar. Beberapa componen yang dilindungi yaitu MOBO, hardisk, prosesor, power supply dll. 

BEBERAPA JENIS CASING CPU

CASING FULL TOWER





Casing full tower adalah  casing yang bisa menampung semua ukuran MOBO (motherboard) seperti ATX, E-ATX, XL-ATX, Micro-ATX. Casing ini biasa digunakan oleh para gamer dan orang yang antusias terhadap perkembangan hardware komputer.


CASING MID-TOWER





Casing mid-tower memiliki ukuran yang lebih kecil dibanding Full-Tower ini adalah casing yang paling umum dijumpai dan dijual ditoko toko.

CASING SLIM





Casing slim umumnya bersifat fleksibel dan kebanyakan digunakan diperkantoran karena menghemat banyak ruangan.

CASING DESKTOP


Casing dekstop biasanya digunakan dengan posisi tidur dan memiliki kontruksi yang kokoh sehingga dapat maruh monitor diatas casing tersebut.


Gimana penjelasan diatas singkat bukan langsung saja masuk kesesi menjawab pertanyaan, kali ini saya akan menjawab pertanyaan yang sering dilontarkan untuk guyonan tapi sebenarnya ini sangat penting kenapa sangat penting, sudah pasti hal ini sudah termasuk kedalam design sebuah produk. contoh anda tau kenapa iphone original itu mahal dibandingan android padahal android memiliki fitur yang lebih banyak dipanding iphone, yup itu karena mereka membuat design yang sangat nyaman untuk penggunanya dan kenapa tombol iphone itu cuma satu yaitu tombol home itu dikarenakan orang orang berkelas pasti ingin sesuatu yang simple tidak mau banyak asseoris yang tidak dibutuhkan. Pertanyaan  "kenapa casing cpu dan monitor itu kotak kenapa tidak bulat, segitiga, jajar genjang atau bentuk lainnya?", saya mendapatkan pertanyaan tersebut dari teman saya saat kelas hardware software jujur saya sendiri sempat terkejut bahkan saya tidak pernah memikirkan hal tersebut, dan setelah saya berpikir (dibantu dosen) saya menemukan 2 jawaban, yaiu :

1. Tingkat kenyamanan, kenapa tingkat kenyamanan, coba bayangkan anda melihaat casing cpu atau monitor berbentuk bulat, segitiga atau lainnya pasti kalian akan risih dan merasa kurang nyaman melihatnya dan jika bentuknya bulat kita menaruhnya gimana pasti akan menggelinding, jika segitiga akan memiliki sudut lancip diatasnya bayangkan jika anda tersandung dan terkena pucuk casing segitiga tersebut, jika jajar genjang ia akan memakan tempat yang luas.

2. Bentuk yang General, Bentuk yang General maksudnya adalah bentuk yang bisa diterima semua orang, sebagai contoh jika casing cpu berbentuk love (bentuk hati) mungkin hanya perempuan dan lelaki alay yang menggunakannya, coba bayangkan jika casing bentuk love tersebut dipakai orang yang suka musik keras pasti mereka akan risih bahkan tidak mau memakainya.

Gimana postingan diatas menambah ilmu dan wawasan kita bukan, sekian postingan dari saya Terima kasih dan salam ZeroOne.

























No comments:

Post a Comment

NAMESPACE C++,COMPILE dan LINKING

Hari ini saya akan memposting namespace,compile danlingking pada c++. NAMESPACE  Namespace adalah sebuah pengelompokan progam agar proga...